Ditulis oleh  Tim Redaksi INKA26 April 2018

PT INKA (Persero) Ramaikan INAFEST di Bangladesh

Berita

Kedutaan Besar Republik Indonesia untuk Bangladesh menyelenggarakan Indonesia Festival (INAFEST) pada 26-28 April 2018 di Dhaka. Acara tersebut dibuka oleh Duta Besar RI, Rina Soemarno. Beliau menyampaikan dalam pameran ini Indonesia ingin mempromosikan kebudayaan termasuk perekonomiannya dan sekaligus membuka pasar bagi puluhan industri dalam negeri di Bangladesh.

Dalam acara tersebut PT INKA (Persero) menampilkan produk-produk unggulan sarana perkeretaapian termasuk kereta penumpang yang telah dioperasikan di Bangladesh, serta produk unggulan dari Mitra Binaan PT INKA (Persero) antara lain Batik Murni dan Batik Rini Collection yang menampilkan berbagai motif batik khas seperti batik pecel, batik daun jati dan juga batik dengan pewarna alami.

Salah satu yang menarik minat pengunjung dalam Indonesia Festival 2018 ini, pengunjung juga berkesempatan mencoba proses pembuatan batik menggunakan canting.



Jelajahi artikel menarik lainnya

Lanjutkan Ekspor, INKA Kirim Locomotive Platform ke Australia
Lanjutkan Ekspor, INKA Kirim Locomotive Platform ke Australia

Madiun (14/02/25) - INKA kembali melanjutkan catatan ekspor dengan pengiriman Locomotive Platform untuk UGL Rail Service Pty Ltd, ke Australia. Pengiriman pertama ini sebanyak 2 unit dari total pesana

14 Februari 2025
Komitmen INKA dalam Pengawasan dan Pemberantasan Korupsi
Komitmen INKA dalam Pengawasan dan Pemberantasan Korupsi

Press Release No.3/PR/INKA/I/2025Madiun - Dalam rangka mendukung program Asta Cita pemerintahan Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka, PT INKA (Persero) memperkuat kolabo

29 Januari 2025
Sambut Tahun Baru 2025, INKA Grup Gelar Apel Akbar
Sambut Tahun Baru 2025, INKA Grup Gelar Apel Akbar

Menyambut tahun baru 2025, PT INKA (Persero) gelar apel akbar bersama seluruh perusahaan INKA Grup pada Kamis, 2 Januari 2025 dipimpin oleh Direktur Utama PT INKA (Persero) Eko Purwanto.Dengan mengusu

2 Januari 2025
Puncak TJSL INKA SMK Series, Komitmen Kemajuan SDM Untuk Industri Perkeretaapian
Puncak TJSL INKA SMK Series, Komitmen Kemajuan SDM Untuk Industri Perkeretaapian

Madiun (17/12) - TJSL INKA SMK Series akhirnya tiba di sesi puncaknya. Pada hari Selasa, 17 Desember 2024 telah dilakukan kegiatan Puncak TJSL INKA SMK Series di SMKN 1 Kebonsari Kabupaten Madiun. Keg

17 Desember 2024
rating
scroll