15 Februari 2018

Serikat Pekerja PT INKA (Persero) Bagikan Bingkisan Ulang Tahun ke Sekolah Dasar

Berita
etua SP INKA, Apoleus Karo Karo beserta perwakilan SDN 01 Madiun Lor

Serikat Pekerja PT INKA (Persero) (SP INKA) memberikan bingkisan berupa beasiswa siswa berprestasi, paket makanan sehat dan pakaian kepada tiga Sekolah Dasar Negeri (SDN) di lingkungan sekitar. Acara ini dalam rangka Hari Ulang Tahun SP INKA ke-16 tahun (9/10). Adapun 3 sekolah yang menerima bingkisan tersebut yakni SDN 01 Madiun Lor, SDN 03 Madiun Lor, dan SDN  SDN Sukosari Kota Madiun. Tema dari kegiatan ini adalah "Bersama Kita Bisa Membangun INKA Jaya Selamanya".


Berbeda dari tahun-tahun sebelumnya yang identik dengan perayaan, tahun ini SP INKA menginginkan lebih dekat dengan masyarakat sekitar melalui kegiatan bakti sosial. Selaku Ketua Umum SP INKA, Apoleus Karo Karo menyatakan bahwa acara ini bertujuan untuk menumbuhkan rasa bersyukur dan berbagi.


Beliau menambahkan pula dengan kegiatan ini diharapkan sejak dini anak-anak juga dapat mengenal PT INKA (Persero) sebagai produsen kereta api  dan tumbuhnya minat mereka akan bidang perkeretaapian.


Jelajahi artikel menarik lainnya

 PT INKA (Persero) Sambut Kunjungan Wali Kota Bogor, Siap Dukung Pengembangan Trem Modern
PT INKA (Persero) Sambut Kunjungan Wali Kota Bogor, Siap Dukung Pengembangan Trem Modern

Banyuwangi, 6 Desember 2025 - PT Industri Kereta Api (Persero) menyambut positif komitmen Pemerintah Kota Bogor dalam pengembangan transportasi massal perkotaan berbasis trem. Komitmen tersebut ditega

8 Januari 2026
PT INKA (Persero) dan Perumda Transportasi Pakuan Kota Bogor Tandatangani Nota Kesepahaman Penyediaan Teknologi Moda Transportasi Berkelanjutan
PT INKA (Persero) dan Perumda Transportasi Pakuan Kota Bogor Tandatangani Nota Kesepahaman Penyediaan Teknologi Moda Transportasi Berkelanjutan

Press Release 29/PR/INKA/X/2025Bogor, 11 Desember 2025 — PT INKA (Persero) resmi menandatangani Nota Kesepahaman dengan Perusahaan Umum Daerah Transportasi Pakuan (PTP) Kota Bogor mengenai penyediaa

13 Desember 2025
PT Industri Kereta Api Lanjutkan Ekspor 135 Unit Car Flat Top Wagon ke New Zealand
PT Industri Kereta Api Lanjutkan Ekspor 135 Unit Car Flat Top Wagon ke New Zealand

Press Release No. 28/PR/INKA/X/2025Surabaya ━ PT Industri Kereta Api (Persero) melanjutkan pengiriman ekspor Container Flat Top Wagon (CFT Wagon) sebanyak 135 unit pesanan UGL Rail Services Pty Ltd

20 Oktober 2025
Kunjungan Sesko TNI ke PT INKA (Persero): Tingkatkan Wawasan Strategis tentang Industri Perkeretaapian Nasional
Kunjungan Sesko TNI ke PT INKA (Persero): Tingkatkan Wawasan Strategis tentang Industri Perkeretaapian Nasional

Press Release No. 27/PR/INKA/X/2025Madiun, 17 Oktober 2025 – PT Industri Kereta Api (Persero) atau INKA menerima kunjungan dari rombongan Perwira Siswa (Pasis) Pendidikan Reguler (Dikreg) LIV Tahun

17 Oktober 2025
rating
scroll